
Satu hal yang paling penting jika kita ingin kembangkan skill menulis
adalah menemukan gaya menulis sendiri. Hal ini sebenarnya
gampang-gampang susah. Sebab ada orang yang memang dari sananya senang
menulis, dia begitu enjoy menulis maka dengan mudahnya ia bisa menulis.
Dan bukan hanya itu, karena ia begitu menikmati proses menulis, maka ia
bisa menghasilkan gaya menulis yang unik, punya ciri khas, dan sesuai
dengan dirinya sendiri.
Jangan ditanya, ada banyak
sekali orang yang seperti ini....